Nama Button Diabadikan Sebagai Nama Jembatan
Reporter: Tempo.co
Editor: Tempo.co
Jumat, 22 Januari 2010 08:10 WIB
Iklan
Iklan
TEMPO Interaktif,London:Juara dunia Formula Satu 2009 Jenson Button akan mendapat kehormatan namanya dipakai sebagai nama jembatan di daerah asalnya Frome.

“Jembatan itu akan dibangun. Jadi kami putuskan jembatan itu akan kami beri nama sesuai nama Button,” kata Wali Kota Frome Damon Hooton, Jumat (22/1).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Button, yang musim ini akan tampil bersama McLaren, sebelumnya mendapat kehormatan namanya dipakai untuk menamai seorang bayi. Ia dikenalkan dengan orok bernama Jenson Lewis Sutton yang baru berusia delapan pekan dalam sebuag pertunjukkan otomotif pekan lalu.

REUTERS | BAGUS WIJANARKO 

Iklan

 

 

 

BERITA TERKAIT


Rekomendasi